Wagub DKI Jakarta Rano Karno menyoroti rendahnya penggunaan transportasi publik di Ibu Kota. Baru sekitar 22,19 persen warga yang memanfaatkan angkutan umum.
Kementerian Kesehatan RI menegaskan informasi mantan Menkes Siti Fadilah Supari kecelakaan akibat mobil dibom adalah hoax. Keluarga memastikan ia sehat.