Penumpang pesawat yang berangkat lewat pintu keberangkatan domestik di Bandara Sultan Iskandar Muda, Aceh Besar, Aceh, mulai menjalani pemeriksaan suhu tubuh.
Rencana Pemprov DKI Jakarta menggelar Formula E menjadi polemik tetap dilanjutkan atau ditunda karena RI sedang menghadapi wabah Corona. Apa kata Sandiaga?
Ribuan warga bersama Forkopimda Kabupaten Jombang senam cuci tangan bersama. Mereka lantas mendeklarasikan hidup sehat mencegah penularan virus corona.
Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas menjadi salah satu kandidat Kepala Badan Otorita Ibu Kota Negara yang disebut Presiden Jokowi. Bagaimana rekam jejaknya?
Anggota Polres Jombang bekerja bakti membersihkan fasilitas umum dan tempat pelayanan publik. Kegiatan bersih-bersih ini untuk mencegah penularan virus corona.
Indonesia ialah pengguna internet dengan jumlah besar yakni 171 juta jiwa dan pasar smartphone yang sangat besar. Namun literasi digitalnya ketinggalan jauh.
Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya akan melakukan langkah antisipasi mencegah penyebaran virus Corona. Salah satunya akan menyemprot disinfektan di ruang publik.