detikNews
IPW: Kontrol Ketat Densus 88 atau Bubarkan!
Laporan Ketua Umum Muhammadiyah Din Syamsudin ke Mabes Polri terkait dugaan pelanggaran HAM yang dilakukan Densus 88 Anti Teror di Poso, Sulteng harus disikapi secara serius. Selama ini tak ada pengawasan yang ketat terhadap Densus 88.
Sabtu, 02 Mar 2013 09:04 WIB







































