Garda Revolusi Iran dan pasukan keamanan Iran disebut menggunakan kekuatan mematikan terhadap penyelundup bahan bakar dan demonstran di perbatasan Pakistan.
Jelang pemilu, Meksiko menghadapi gelombang kekerasan bermotif politik. Menurut pemerintah, dalam 6 bulan terakhir setidaknya 64 politisi Meksiko telah dibunuh.
Otoritas Myanmar melakukan autopsi pada Kyal Sin yang tewas tertembak saat melakukan aksi demo antikudeta di Mandalay Rabu (3/3). Peluru tembus di kepalanya.