Anas Urbaningrum berani bicara Century. Kepada Timwas Century yang menyambangi rumahnya, Anas menyebut nama yang terlibat. Langkah Anas diapresiasi. Tapi, alangkah baiknya, kalau Anas juga jujur soal Hambalang.
Sehubungan dengan keluhan yang disampaikan Ibu Nadia di Detik.com pada tanggal 15 Februari 2013 berjudul "Bukopin, Dimana Jam Tangan yang Dijanjikan?", kami mohon maaf atas ketidaknyamanan yang Ibu alami.
Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono telah mencabut kewenangan Anas Urbaningrum sebagai Ketua Umum Partai Demokrat. Tapi Yudhoyono justru berharap Anas bebas dari dakwaan hukum yang sedang menjeratnya.
Komisi Pemberantasan Korupsi kemungkinan akan memanggil istri pertama dan kedua Inspektur Jenderal Djoko Susilo yaitu Suratmi dan Mahdiana. Pemanggilan itu untuk mendalami materi penyidikan kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU).
Kasus penembakan yang menewaskan 8 prajurit TNI belum juga terungkap dengan jelas. Polisi diminta untuk bekerja maksimal membantu TNI mengungkap kasus tersebut.
Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat (PD) Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sempat menyebut harapannya agar Anas Urbaningrum bebas dari dakwaan di pengadilan. Ucapan SBY menuai kritik.