Bila Presiden PKS Tergoda Daging
Luthfi Hasan Ishaaq, Presiden PKS ditangkap KPK. Diduga menerima fee atas janjinya melicinkan penambahan kuota impor daging beku PT Indoguna Utama.
Senin, 04 Feb 2013 08:10 WIB







































