Penghargaan yang digelar ini merupakan bentuk apresiasi atas inovasi teknologi di kawasan ASEAN, khususnya dalam penerapan Building Information Modeling.
Kementerian Investasi menandatangani MoU dengan US-ABC dan AmCham untuk dukung investasi AS di Indonesia. Nilai perdagangan 2024 capai US$ 38,6 miliar.
MPR RI mengundang sejumlah pimpinan negara di kawasan Asia Tenggara hingga Timur Tengah untuk menghadiri pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.