Polisi telah menemukan temuan penting di kasus kematian anak dari Tamara Tyasmara. Temuan itu adalah isi rekaman CCTV di kolam renang, tempat korban tenggelam.
Tamara Tyasmara menjalani pemeriksaan tambahan soal kematian anaknya di Polda Metro, Rabu (7/2) kemarin. Tamara mengungkapkan sejumlah kesaksiannya ke polisi.
Ibunda Tamara Tyasmara, Tia, tak menaruh curiga kekasih anaknya jadi penyebab sang cucu meninggal dunia. Ini bukan pertama kali YA temani Dante berenang.
Polisi akan melakukan gelar perkara terkait kasus kematian anak Tamara Tyasmara. Hal itu dilakukan untuk menentukan tersangka dari 16 saksi yang telah diperiksa