detikNews
Kurangi Kecelakaan, Ditlantas Polda Metro Temui Sopir Angkutan Umum
Kecelakaan kendaraan umum di ibukota masih sering terjadi. Untuk menekan angka kecelakaan, Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya melakukan koordinasi dan penyuluhan ke perusahaan angkutan umum.
Selasa, 04 Okt 2011 02:57 WIB







































