detikNews
Batu Tuan Rumah Kejuaraan Paralayang Internasional
Ketua pengurus cabang Paralayang Kota Batu Imron Rosyadi mengaku tengah menyiapkan diri sebagai tuan rumah kejuaraan paralayang Internasional bulan Juni mendatang.
Kamis, 24 Jan 2008 17:27 WIB







































