Menlu Retno Marsudi mengungkapkan kekhawatiran Indonesia terkait ketegangan di Laut China Selatan di tengah pernyataan AS bahwa aksi China "melanggar hukum".
Dua dari 18 lembaga yang dibubarkan Presiden Jokowi merupakan lembaga yang berada di bawah naungan Kemlu. Menlu Retno mengungkapkan alasan pembubarannya.
Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi mengumumkan Indonesia dan Korea Selatan telah menyepakati adanya essential business travel corridor arrangement.
"Dari total 751 WNI jemaah tabligh kita di India dapat saya sampaikan bahwa 50 orang di antaranya telah berhasil dipulangkan ke Indonesia," kata Retno.