Liburan panjang pada 28 Oktober-1 November 2020 dikhawatirkan menyebabkan lonjakan pasien COVID-19. RSD Wisma Atlet pun mengantisipasi kemungkinan tersebut.
Turki berjuang menekan penyebaran Covid-19 di negara itu meski baru-baru ini diguncang gempa dengan cukup parah. Presiden Erdogan membatasi kegiatan publik.
Bosnia tengah berjuang melawan lonjakan kasus infeksi Covid-19 dan jumlah kematian yang meningkat. Salah satu negara di Eropa dengan rasio fatalitas tertinggi.
Jawa Barat mengalami lonjakan kasus baru positif Covid-19. Setidaknya 1262 orang positif Covid dari klaster Sekolah Calon Perwira Angkatan Darat di Bandung.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyoroti lonjakan kasus Covid-19 di Indonesia. Jokowi pun meminta agar adanya pengendalian perjalanan lebih diperhatikan.