detikHealth
Stigma Epilepsi Makin Negatif Akibat Sering Jadi Lelucon di Twitter
Kata 'epilepsi', 'ayan' atau 'sawan' sering dipakai sebagai bahan guyonan dalam pergaulan sehari-hari. Dan dengan merebaknya media jejaring sosial, stigma epilepsi pun makin negatif karena sering menjadi lelucon.
Sabtu, 03 Mar 2012 14:03 WIB







































