detikNews
Ratusan Warga Aceh di Padang Cemaskan Nasib Keluarganya
Ratusan keluarga asal Aceh di kota Padang mencemaskan kondisi keluarga mereka pasca terjadinya gempa dan gelombang Tsunami di kota Serambi Mekah tersebut.
Selasa, 28 Des 2004 19:40 WIB







































