detikNews
Saat Sidang Kasus Suap Tegal, Amir Mirza Izin ke Hakim untuk Berobat
Terdakwa kasus dugaan suap di Kota Tegal, Amir Mirza meminta izin kepada hakim Pengadilan Tipikor untuk berobat. Amir mengaku sedang dalam keadaan sakit.
Senin, 15 Jan 2018 15:48 WIB







































