detikNews
Jokowi akan Resmikan Rusunawa Asrama Mahasiswa di Tulungagung
Presiden Jokowi hari ini meresmikan tiga unit rumah susun sederhana sewa (rusunawa) di Tulungagung. Dua di antaranya berada di dalam kampus perguruan tinggi.
Jumat, 04 Jan 2019 09:46 WIB







































