detikNews
Ahok dan Keluarga akan Mencoblos di TPS 54 Pluit
Ahok akan menggunakan hak pilihnya di TPS 54, Pluit, Jakarta Utara. Selain Ahok, istri dan anaknya juga mencoblos di lokasi yang sama.
Rabu, 19 Apr 2017 06:33 WIB







































