detikFinance
Laba Bersih Bank Niaga Naik 42%
PT Bank Niaga Tbk membukukan laba bersih semester I/2004 sebesar Rp 301,9 miliar atau naik 42 persen dibandingkan periode sama tahun lalu yang sebesar Rp 212 miliar.
Senin, 26 Jul 2004 10:24 WIB







































