Sepakbola
20 Tahun Membangun Kerajaan Setan Merah
Kisah Alex Ferguson dan Manchester United seperti mimpi yang jadi kenyataan. Kesuksesan yang diraih, diawali pengorbanan, dedikasi, visi dan eksekusi yang kadang terkesan dingin dan kejam.
Senin, 06 Nov 2006 11:21 WIB







































