Setelah sempat 3 hari ditutup, rute penerbangan Yogyakarta-Denpasar kembali dibuka hari ini. Dijadwalkan ada 7 penerbangan dari Yogyakarta ke Bali hari ini.
Dampak erupsi Gunung Agung diprediksi akan berlangsung beberapa hari ke depan. Alternatif yang ditawarkan kepada calon penumpang adalah refund atau reschedule.