detikNews
Cegah Tawuran, Polpos Berbasis TI Juga Dibangun di RSCM
Kapolri Jenderal Bambang Hendarso Danuri (BHD) hari ini meresmikan polpos berbasis teknologi informasi (TI) di Bundaran HI, Jl MH Thamrin. BHD berencana membangun polpos serupa di RSCM.
Jumat, 25 Sep 2009 10:00 WIB







































