Toko Buku Djawa, Koleksi Buku Klasik dalam Bangunan Antik
Dari luar tampak bangunan seluas 200 meter persegi ini terlihat kuno. Bagian depannya tampak beberapa pajangan buku yang dibalut kaca. Ciri tokonya pun sangat simpel, pada kaca depannya, hanya terdapat tulisan bergaya klasik 'Toko Buku Djawa'.
Senin, 23 Agu 2010 08:53 WIB







































