detikNews
Pantau Kasus Munir, PBB Prihatin Vonis Bebas Muchdi
Perserikatan Bangsa-Bangasa (PBB) tetap memantau kasus Munir. Dan pelapor khusus PBB Margaret Sekaggya pun menyampaikan rasa prihatinnya atas vonis bebas terhadap terdakwa pembunuh Munir, Muchdi Pr.
Jumat, 23 Jan 2009 15:14 WIB







































