detikNews
Thaksin Galang Demo Anti Pemerintah Pada 14 Maret Melalui Twitter
Mantan PM Thailand Thaksin Shinawatra mengimbau pendukungnya untuk mengikuti demonstrasi anti pemerintah pada 14 Maret menggunakan twitter. Thaksin menggalang demonstrasi itu setelah Mahkamah Agung menyita harta kekayaannya.
Minggu, 07 Mar 2010 02:02 WIB







































