detikNews
Din Syamsuddin: Cagub DKI Jangan Halalkan Segala Cara
Situasi politik di Jakarta makin memanas jelang putaran kedua pemilihan Gubernur DKI Jakarta. Ketua PP Muhammadiyah, Din Syamsuddin berharap pemungutan suara pada 20 September mendatang berlangsung aman dan tertib.
Sabtu, 25 Agu 2012 11:40 WIB







































