Geram dengan seringnya penundaan jadwal penerbangan baik domestik maupun internasional, Menteri Perhubungan Freddy Numberi akan evaluasi rute trayek maskapai Lion Air.
Direktur Umum Lion Air Edward Siraid mengatakan pesawat Lion Air Jakarta-Makassar telah terbang. Mengenai keterlambatan yang terjadi pada pesawat itu, menurutnya hanya karena masalah traffic di Bandara Soekarno-Hatta saja.
Insiden penumpang Lion Air kembali mengamuk. Penyebabnya, pesawat Lion Air tujuan Jakarta-Makassar terlambat sekitar dua jam. Penumpang yang kehilangan kesabaran, nekat ingin menaiki pesawat Lion Air yang terparkir di lapangan Bandara Soekarno-Hatta.
Insiden penumpang Lion Air kembali mengamuk. Penyebabnya, pesawat Lion Air tujuan Jakarta-Makassar terlambat sekitar dua jam. Penumpang yang kehilangan kesabaran, nekat ingin menaiki pesawat Lion Air yang terparkir di lapangan Bandara Soekarno-Hatta.
Tergelincirnya pesawat tempur Hawk-200 di Lanud Pekanbaru, sempat mengganggu jadwal penerbangan di Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru. Namun kini jadwal penerbangan sudah kembali normal setelah pesawat naas itu dievakuasi.
Beberapa hari lalu sejumlah calon penumpang Lion Air mengeluhkan lamanya delay pesawat. Maskapai yang sering mengalami penundaan penerbangan dalam waktu lama diminta melakukan pembenahan internal.
RS M Djamil Padang akan menerbangkan pasien berkeringat darah, Dora Indrayanti Trimurni (25) ke RSCM Jakarta Rabu (8/6) besok. Keberangkatan Dora ke Jakarta akan ditemani 1 dokter, 1 perawat dan 1 keluarga pasien.
Keluhan calon penumpang Lion Air yang jadwal penerbangannya sering ngaret sampai ke telinga anggota Komisi V DPR. Lion Air akan diingatkan seputar komitmennya dalam pelayanan.