detikNews
Deretan CEO di Seleksi Menteri, Siapa yang Akan Dipilih Jokowi?
Presiden terpilih Joko Widodo mengaku sudah mengantongi 200 nama CEO untuk calon menteri dari kalangan profesional. Tim Seleksi Menteri detikcom sendiri sudah memilih sederet CEO yang dianggap memenuhi syarat untuk jadi menteri. Siapa saja mereka?
Rabu, 17 Sep 2014 11:20 WIB







































