detikNews
Sambangi SMAN 87 di Rempoa Tangsel, Menteri Anies Jadi Guru Dadakan
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan menyambangi SMAN 87 di daerah Rempoa, Tangerang Selatan, siang ini. Ia disambut antusias saat menjadi guru dadakan.
Rabu, 12 Nov 2014 12:50 WIB







































