Ketum Bhayangkari, Tri Tito Karnavian, menjenguk Ipda Erwin Yudha Wildani di Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP). Erwin kini sedang menjalani perawatan intensif.
Kapolri Jenderal Tito Karnavian memberikan kenaikan pangkat luar biasa (KPLB) kepada 4 anggota yang terbakar saat mengamankan unjuk rasa mahasiswa di Cianjur.