detikNews
Tim Polres Lhokseumawe Temukan Ladang Ganja Siap Panen Seluas 4 Hektare
Personel Polres Lhokseumawe, Aceh menemukan ladang ganja seluas 4 hektare di Kecamatan Sawang, Kabupaten Aceh Utara. Tanaman ganja yang ditemukan siap dipanen.
Sabtu, 03 Okt 2015 23:33 WIB







































