detikHealth
Virus Terbaru Flu Burung H10N8 Tewaskan Seorang Nenek di China
Virus flu burung yang menginfeksi manusia semakin beragam jenisnya. Seorang perempuan tua di China menjadi korban pertama yang meninggal akibat terinfeksi varian terbaru virus tersebut, yang diberi nama H10N8.
Rabu, 05 Feb 2014 12:00 WIB







































