"Penutupan itu bukan orang dilarang masuk, tapi kami akan seleksi orang yang masuk dengan cara menempatkan petugas untuk memeriksa kesehatan," kata Aji.
Wali Kota Tegal Dedy Yon Supriono mencatat sejumlah kekurangan dalam pelaksanaan isolasi wilayah di hari pertama. Catatan itu akan menjadi bahas evaluasi.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) memutuskan kebijakan pemerintah pusat untuk menghadapi virus Corona terbaru (COVID-19), yaitu Pembatasan Sosial Berskala Besar.