detikNews
Kasus Penembakan di PT SMM Dilaporkan ke Komnas HAM
Tertembaknya seorang warga dalam unjuk rasa di PT Sorik Mas Mining (SMM), Mandailing Natal, Sumatera Utara, dilaporkan ke Komnas HAM. Meski baru berupa laporan lisan, warga minta agar kasus itu secepatnya diusut tuntas.
Selasa, 31 Mei 2011 17:48 WIB







































