Sepakbola
Operasi Lutut Sukses, Strootman Mulai Proses Rehabilitasi
Kevin Strootman sudah naik ke meja operasi menyusul cedera lutut parah yang dialaminya. Gelandang AS Roma itu kini akan memulai proses rehabilitasi untuk memulihkan diri.
Selasa, 18 Mar 2014 23:45 WIB







































