Kuasa hukum Blessmiyanda masih menunggu hasil pemeriksaan Inspektorat guna menentukan langkah selanjutnya dalam kasus dugaan pelecehan seksual kliennya.
Komisi B DPRD DKI mendesak PD Sarana Jaya menarik DP lahan di Munjul. Komisi B menyebut nilai nominal DP untuk pengadaan lahan itu mencapai Rp 200 miliar.
Dirut PD Sarana Jaya nonaktif, Yoory C Pinontoan, pasrah terkait kasus dugaan korupsi pengadaan lahan yang menjeratnya. Dia menyerahkan proses hukumnya ke KPK.