detikNews
Kecelakaan di Mojokerto Tewaskan Dua Orang
Sebuah mobil sedan Accord yang dikendarai oleh Rizal Farid , mahasiswa Uneversitas Negeri Surabaya menabrak pohon di Jalan Raya Dinoyo, Mojokerto. Naas, dua motor dari arah berlawanan ikut menerjang sedan tersebut.
Rabu, 14 Mar 2012 09:06 WIB







































