detikNews
Mengaku Sudah Bicara dengan Rustriningsih, JK: Dia Tetap Dukung Jokowi
"Saya dua hari lalu bicara dengan Rustri, beliau tetap saja seprti itu. Mendukung yang baik lah," ucap JK di kantor KPU, Jl Imam Bonjol, Jakarta Pusat, Selasa (1/7/2014).
Selasa, 01 Jul 2014 17:52 WIB







































