Unggulan kedelapan Greysia Polii/Apriyani Rahayu tak mampu berbuat banyak di All England. Di babak pertama, Greysia/Apriyani ditundukkan pasangan nonunggulan.
Turnamen bulutangkis bergengsi All England 2020 mulai bergulir hari ini. Jonatan Christie akan jadi wakil Indonesia yang pertama tampil, berikut jadwalnya.