Rabu, 13 Maret 2024 merupakan hari kedua umat Islam puasa Ramadan 1445 H. Berikut ini jadwal imsak 13 Maret 2024 untuk Kabupaten Lamongan, Bojonegoro dan Tuban.
Umat Islam memasuki hari kedua puasa Ramadan 1445 Hijriah. Perlu diketahui, jadwal imsak dan salat berbeda antar-wilayah. Bagaimana dengan Kota Metro Lampung?
Berikut jadwal imsak daerah Kabupaten dan Kota Bekasi yang telah dirilis oleh Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat (Bimas) Islam Kementerian Agama.