Pemkot Cilegon segera membuka sekolah tatap muka hingga car free day. Pemberlakuan kembali dua kegiatan itu tinggal menunggu keputusan Wali Kota Cilegon.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menetapkan mal boleh dibuka dengan kapasitas pengunjung 50 persen. Dari pantauan detikcom, kondisi mal masih sangat sepi.