detikOto
Mobil Ini Berharga Rp 23 Miliar
Bugatti Veyron saat ini masih menyandang gelar sebagai mobil produksi tercepat di dunia. Mobil ini pun jadi incaran kolektor. Karena itu, tidak heran bila ketika Bugatti meluncurkan edisi khusus mobil ini, hanya cukup beberapa hari untuk menjualnya.
Kamis, 23 Agu 2012 17:02 WIB







































