Saat mengungkapkan keinginan membuka kedutaan besar di Yerusalem Timur, Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan, mengakui 'belum bisa' mewujudkannya saat ini.
Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) se-dunia mengajak pelajar Indonesia yang tersebar di berbabagai negara untuk melakukan aksi solidaritas untuk Palestina.
Bagi peserta Aksi Bela Palestina atau Aksi 1712 yang kebingungan memarkirkan kendaraan, kantor Kementerian Agama terbuka menjadi lahan parkir sementara.
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan kembali melontarkan kritikan untuk Presiden AS Donald Trump terkait keputusannya mengakui Yerusalem sebagai ibu kota Israel.
Indonesia terus menggalang dukungan internasional untuk mengakui negara Palestina dan meminta negara lain tidak memindahkan kedubes dari Tel Aviv ke Yerusalem.