Suasana duka menyelimuti keluarga Ahmad Daffa, siswa yang tenggelam di Sungai Kutuk. Wabup Sidoarjo menyampaikan belasungkawa dan imbauan waspada cuaca ekstrem.
Massa buruh menggelar unjuk rasa di depan DPR/MPR RI, Jakarta, dengan 5.367 personel keamanan. Tuntutan utama: tegakkan supremasi sipil dan hapus outsourcing.
Hujan deras disertai angin kencang melanda kawasan Cihideung Ilir, Ciampea, Bogor, Jawa Barat. Salah satu rumah warga rusak berat akibat peristiwa tersebut.
Pramono Anung mengatakan Pemprov akan membangun 4 pembangkit listrik tenaga sampah (PLTSa). Pramono meyakini sampah tak akan menjadi beban lagi untuk Jakarta.