PMWC 2024 digelar hari ini, Jumat, 19 Juli 2024. Salah satu wakil Indonesia, Boom Esports, akan bermain. Sedangkan perwakilan RI lainnya baru besok mainnya.
Ahmad Dhani bakal cabut sebagai vokalis dari bandnya, T.R.I.A.D. Audisi mencari vokalis baru sudah diumumkan melalui kanal YouTube 'AHMAD DHANI DALAM BERITA'.