Sepakbola
Bali United Lepas Saham ke Publik: Persija, Persib dan Arema Menyusul
Bali United menjadi klub pertama yang mencatatkan namanya di Bursa Efek Indonesia (BEI). Tiga klub Indonesia lain bakal mengikuti jejak Serdadu Tridatu itu.
Senin, 17 Jun 2019 16:41 WIB







































