detikFinance
Lesu di 'Hari Kejepit', IHSG Melemah 2 Poin
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah 2 poin terseret pelemahan beberapa bursa utama di kawasan regional Asia. Transaksi perdagangan di hari cuti bersama ini lumayan sepi.
Jumat, 03 Jun 2011 11:44 WIB







































