detikNews
Risma Siapkan Bibit Sayur Tekan Kenaikan Harga Kebutuhan Pokok
Meski Pertamina sudah mengembalikan jatah pengiriman BBM bersubsidi ke seluruh SPBU, Pemkot Surabaya tetap mengantisipasi adanya inflasi atau peningkatan harga kebutuhan pokok. Rencananya, Risma akan memberi bibit sayur ke masyarakat.
Kamis, 28 Agu 2014 18:34 WIB







































