detikNews
Sniper Amankan Jalur Sembako dan BBM di Jalur Pantura
Penjahat bajing loncat dikhawatirkan dapat mengganggu pasokan sembako dan BBM selama Ramadan. Untuk meminimalkan aksi penjahat jalanan ini, Polda Jatim menyiagakan penembak jitu di sepanjang Jalur Pantura Tuban hingga perbatasan Jawa Tengah.
Selasa, 09 Jul 2013 18:23 WIB







































