Guardiola mengakui Arsenal sangat tangguh dan bermental kuat. Menurutnya, kesabaran jadi kunci Manchester City menjebol gawang The Gunners di injury time.
Arsenal gagal meraih poin penuh saat bertandang ke markas Manchester City. The Gunners kecewa betul karena diimbangi City di injury time jelang laga usai.
Laga Manchester City vs Arsenal dalam lanjutan Liga Inggris berlangsung berakhir imbang 2-2. Gol John Stones menyelamatkan The Citizens dari kekalahan.
Mikel Arteta tidak menyesal gagal menang melawan Manchester City. Manajer Arsenal itu bangga karena dengan 10 pemain malah nyaris mengalahkan The Citizens.
Riccardo Calafiori tampil apik dalam debutnya sebagai starter di Arsenal saat melawan Manchester City. Sempat ditipu Savinho, ia menebusnya dengan bikin gol.