detikHealth
Dokter Temukan Lebih dari 600 Paku di Perut Pria India
Karena alami skizofrenia, pira India ini memiliki kebiasaan makan benda asing. Dokter temukan lebih dari 600 buah paku di perutnya.
Rabu, 01 Nov 2017 16:02 WIB







































